Prabowo Subianto Bermalam di IKN Setelah Resmikan Sekolah dan Kilang Pertamina di Kalimantan
Presiden Prabowo Subianto bermalam di IKN pada Senin (12/1/2026) usai meresmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru dan modernisasi kilang Pertamina di Balikpapan.